Wednesday, September 1, 2010

Bahasa Jepang Mengerti Adalah Wakarimasu

分かりました(わかりました)
Wakarimashita (wakarimasta/menunjukkan waktu lampau atau sudah seperti past tense dalam bahasa inggris)
Saya mengerti, saya paham / I see., I understand., I get it.

Bentuk negatif dengan menambah kata せん/sen.
分かりません(わかりません)
Wakarimasen ( huruf "e" pada "sen" seperti bunyi pada kata "esok"
Saya tidak mengerti, saya tidak paham / I don't know., I can't understand., I'm not sure., No idea.

Contoh kalimat :
日本語を分かりま
Nihongo o wakarimasu (nihongo o wakarimas/akhiran masu, menunjukkan waktu saat ini seperti simple present tense dalam bahasa inggris)
Saya mengerti bahasa jepang.

日本語を分かりまん
Nihongo o wakarimasen.
Saya tidak mengerti bahasa jepang.

Dapat juga menggunakan kata :

理解する(りかいする)
Rikai suru
Mengerti, paham / understand, comprehend, grasp, apprehend

Kalimat negatif :

理解していない
Rikai shite inai.
Tidak mengerti, tidak paham.

Contoh kalimat :

日本語を理解していない
Nihongo o rikai shite imasu
Saya tidak mengerti bahasa jepang.

Kanji 理/ri, bila berdiri sendiri artinya : alasan, prinsip, keadilan, benar, kebenaran.
Kanji 解/kai, bila berdiri sendiri mempunyai bunyi dan arti yang berbeda. Contohnya :
解せない(げせない)gesenai : tidak mengerti / can not understand

4 comments:

  1. tapi terkadang juga ada yang mengatakan "wakatta"

    ReplyDelete
  2. Betul om Jhon. Bentuk past tense dari wakaru, wakarimasu, wakarimashita atau wakatta.

    ReplyDelete
  3. wah...jadi nambah kosa kata jepangku...Gak Aisiteru mulu...nice post!

    Blogue

    ReplyDelete